Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang (KKPR) adalah kesesuaian antara rencana kegiatan Pemanfaatan Ruang dengan RTR.
KKPR merupakan salah satu persyaratan dasar yaitu seluruh kegiatan Pemanfaatan Ruang (baik berusaha maupun nonberusaha) harus terlebih dahulu memiliki KKPR.